Game Lawas Yang Sulit Ditamatkan

00:37:00
                 Game Lawas Yang Sulit Ditamatkan
            Game Lawas ini yang saya maksudkan adalah di era Nintendo,Sega dan GameboyAdvance sekarang kedua konsol itu telah kalah populer dengan PLAYSTATION . Tetapi ada beberapa game yang sulit ditamatkan di konsol ini .

1.Contra
Contra
            Contra game bergenre Shooting ini hadir dengan grafik 2D . Game ini laris di Pasaran dunia serta menjadi game populer di masanya. Tingkat Kesulitan Game ini semakin bertamabah setiap kita naik level.

2.Megaman
 



             Megaman game yang diambil dari serial anime . Game ini sama seperti Contra yaitu semakin lama maka semakin sulit juga game itu dimainkan . Yang Lebih parah lagi yaitu kita tidak bisa Save game ini saya pernah memainkannya Di GBA .

3.Double Dragon
Double Dragon
           Game ini bergenre Adventure . yang membuat beda dari game game diatas yaitu kita tidak bisa memakai senjata tapi kita menggunakan ilmu bela diri. Game ini setiap levelnya juga sulit. Game ini ada di Nintendo .


Ada yang mau menambahkan ?





Referensi Wikipedia































Artikel Terkait

Previous
Next Post »